Perubahan pesat terjadi di Bali dan khususnya Kabupaten Gianyar sebagai daerah seni dan budaya dengan berbagai dinamika terjadi ditengah perubahan tersebut. Tentunya sangat berkaitan secara langsung terhadap keberadaan yowana atau pemuda Hindu Gianyar. Penguatan jati diri dan pergerakan menjadi kunci…